9 Rekomendasi Tempat Wisata di Malang Raya

Daerah Malang raya tentunya memiliki banyak sekali tempat wisata yang menarik, lho. Kalau ingin tahu, simak bersama artikel ini.

Senin, 20 Desember 2021

10 Album Natal Terbaik Sepanjang Masa Yang Harus Kamu Dengarkan

 Hai semua, tak terasa musim Natal yang lama kita nantikan sudah tiba! Dekorasi berbau Natal sudah dapat mulai kita lihat di tempat-tempat umum, lagu-lagu bertema Natal juga dapat kita dengarkan di pusat-pusat perbelanjaan. Tak heran, bahwa Natal merupakan momen spesial yang paling disukai banyak orang terutama bagi umat Kristiani di seluruh dunia. Natal dikenal banyak orang sebagai hari untuk memperingati kelahiran Yesus Kristus di dunia sekitar...

Minggu, 05 Desember 2021

Membuat Kartu Ucapan Natal Sederhana Dari Microsoft PowerPoint

 Halo semua. Pada postingan kali ini, terdapat gambar kartu ucapan Natal yang saya buat sendiri untuk tugas Ujian Praktek Prakarya. Pembuatan kartu Natal tersebut saya pilih menggunakan aplikasi Microsoft PowerPoint karena langkah-langkah pengerjaannya lebih mudah dan praktis. Pada postingan ini, saya juga akan menjelaskan tentang cara membuat kartu Natal sederhana dan praktis seperti gambar diatas dengan menggunakan aplikasi Microsoft PowerPoint. Berikut...

Senin, 15 November 2021

Video Cara Menambah Font Baru

Hai semua, pada video diatas, saya menjelaskan tentang cara untuk menambah font baru. Font baru dapat didownload melalui website di www.dafont.com. Disana kalian dapat mendownload berbagai jenis font yang kalian inginkan. Cara dan langkah-langkah sudah saya jelaskan melalui video. Mohon maaf jika video kurang jelas karena jujur saja saya masih belum pandai menggunakan screen record. Hehe...

Minggu, 07 November 2021

APRESIASI VIDEO LOMBA DANCE SMP - JUBELIUM 200 TH PDP

     Apresiasi :         Video dance tersebut sudah sangat baik dari segi penampilan maupun busana. Pada video ini yang menarik bagi saya adalah busana para penari yang memakai baju bernuansa adat dari beberapa daerah di Indonesia dan dinominasi dengan busana dance modern. Selain itu juga, musik pengiring dan latar dari video ini yang bernuansa candi dan arca juga sangat mendukung dalam pembuatan video tersebut. Menurut saya yang kurang pada video ini terdapat pada bagian pengambilan video. Karena pada video tersebut, masih terlihat sedikit kekurangan pada proses pengambilan video yang masih...

Selasa, 19 Oktober 2021

Penerimaan Peserta Didik Baru SMPK Santa Maria II Malang

 Hai semua, terutama bagi kamu yang masih duduk di bangku SD kelas 6 yang ingin memilih SMPK Santa Maria II Malang sebagai pendidikan lanjutan kalian di jenjang SMP, kebetulan nih, sekarang SMPK Santa Maria II Malang telah membuka pendaftaran untuk siswa baru Tahun Pelajaran 2022/2023. SMPK Santa Maria II Malang merupakan salah satu sekolah swasta Katolik di Kota Malang. Sekolah ini juga merupakan salah satu sekolah yang berada di bawah...

9 Rekomendasi Tempat Wisata di Malang Raya

  Malang tidak hanya terkenal dengan sebutan Kota Apel, tetapi tempat wisatanya juga tidak kalah menarik! Bahkan banyak sekali lho, destinasi wisata yang ada di kawasan Malang raya ini. Ada apa aja ya?.... Pada artikel ini, kita akan membahas 9 rekomendasi tempat wisata menarik yang harus kamu kunjungi di wilayah Malang raya versi Halaman Kreatif!1. Kampung Warna-Warni JodipanKampung unik ini berlokasi di Kelurahan Jodipan, Kecamatan...

Senin, 09 Agustus 2021

3 Diva Legendaris Yang Dimiliki Dunia

 Tak hanya populer dengan band dan lagu rock saja, di masa tahun 90an juga banyak munculnya para penyanyi dengan kualitas suara dan performa panggung yang luar biasa. Maka tak heran mereka mendapat julukan sebagai "diva dunia"dan banyak orang tak asing mendengar nama mereka. Memang banyak sekali penyanyi yang memiliki sebutan sebagai "diva dunia" seperti Shania Twain, Madonna, Katy Perry, Beyonce, Lady Gaga, Adele, dan masih banyak lagi. Tetapi...

Page 1 of 212Next
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More